KONTEKS.CO.ID –Â Pada sinopsis A Journey to Love episode 24, Duke Chu meminta Chu Yue untuk akur dengan Li Tong Guang dengan cara mengunjunginya.
A Journey of Love adalah drama Cina kostum spionase yang berpusat pada misi menyelamatkan kaisar yang jadi tawanan.
Dua pembunuh bayaran teratas dari agensi saingan dan tim beranggotakan enam orang dengan latar belakang beragam dan keterampilan unik.
Mereka memulai perjalanan mereka yang penuh dengan tantangan dan krisis.
Dengan bintang Liu Shi Shi sebagai Ren Ru Yi / Ren Xin, Liu Yu Ning sebagai Ning Yuan Zhou, Alen Fang sebagai Yu Shi San.
He Lan Dou sebagai Yang Ying, Chen You Wei sebagai Yuan Lu, dan Wang Yi Ze sebagai Qian Zhao.
Sinopsis A Journey to Love Episode 24
Sebelumnya di A Journey to Love episode 23, Yang Ying kembali bertemu dengan Yang Xing Yuan (Zeng Ke Lang), kakaknya yang jarang dia temui.
Ning Yuan Zhou sengaja memberikan Yang Ying sebuah emblem tua, yaitu Cincin Balai Enam Alam.
Berkat cincin itu, Yang Xin Yuan berhasil mengenali Yang Ying. Yang Ying mengenal kakaknya sebagai seseorang yang perkasa sangat terkejut dengan sikap kakaknya.
Saat ini memohon padanya untuk membawanya pulang.
Dalam A Journey to Love episode 24, setelah beberapa waktu, akhirnya Chu Yue (Chen Hao Yu) tahu kalau dekret kekaisaran tidak akan bisa berubah.
Entah sampai kapan peraturan ini berlaku.
Hubungan Chu Yue dengan Li Tong Guang (Chang Hua Sen) menjadi lebih buruk karena permasalahan yang baru-baru ini terjadi.
Oleh karena itu, Duke Chu (Chang Cheng), ayah dari Chu Yue meminta mereka untuk lebih akur lagi.
Duke Chu yang meminta Chu Yue untuk akur dengan Adipati Chang Qing, menyuruh putrinya untuk mengunjungi Li Tong Guang.
Pada awalnya Chu Yue sempat merasa enggan, tetapi dia tetap mengunjungi Li Tong Guang meskipun pria itu tetap memperlakukannya dengan dingin.
Karena merasa sangat kesal, Chu Yue mulai mengeluarkan kata-kata kasar dan memprovokasi, sehingga mereka berpisah lagi dengan buruk.***
Simak breaking news dan berita pilihan Konteks langsung dari ponselmu. Konteks.co.id WhatsApp Channel
Baca berita pilihan konteks.co.id lainnya di:
"Google News"