KONTEKS.CO.ID – Sebenarnya ada beberapa metode yang bisa dilakukan untuk penanganan pembuluh darah yang pecah di otak, seperti operasi bedah mikro (clipping aneurysm) dan teknik minimal invasif endovaskular (coiling aneurism).
Namun tanpa operasi, pecah pembuluh darah otak juga bisa ditangani dengan metode cerebral flow diverter. Aneurisma otak adalah pembesaran atau penonjolan (ballooning) pembuluh darah otak akibat melemahnya dinding pembuluh darah.
Itulah penjelasan tentang pembuluh darah pecah yang bisa dioperasi, semoga bermanfaat.***
Baca berita pilihan konteks.co.id lainnya di "Google News"