KONTEKS.CO.ID – Apa yang dimaksud offside
Penjelasan :
Pengertian offside dalam sepak bola adalah situasi di mana posisi penyerang berada di belakang pemain bertahan lawan saat umpan diberikan umpan oleh rekan satu tim. Biasanya, kondisi ini terjadi saat seorang striker terlalu fokus dengan posisi bola tersebut sementara posisinya dilupakan.
Menurut aturan offside dalam Hukum 11 Laws of the Game, offside bukanlah sebuah pelanggaran. Jika terjadi offside dalam pertandingan sepak bola, hakim garis memiliki kewajiban mengangkat bendera sebagai tanda ada pemain dalam posisi offside.***
Simak breaking news dan berita pilihan Konteks langsung dari ponselmu. Konteks.co.id WhatsApp Channel
Baca berita pilihan konteks.co.id lainnya di:
"Google News"