KONTEKS.CO.ID – Daydreaming merupakan kondisi yang menyebabkan seseorang melamun terus menerus, sehingga mengabaikan aktivitas yang dilakukannya.
Melamun merupakan terputusnya pikiran seseorang dengan lingkungan di sekitarnya, biasanya orang melamun memikirkan hal yang menyenangkan atau hal yang diinginkan.
Melamun dapat diartikan sebagai hasil dari kumpulan wilayah otak yang dikenal dengan jaringan mode default. Itulah penjelasan tentang daydreaming, semoga bermanfaat.***
Simak breaking news dan berita pilihan Konteks langsung dari ponselmu. Konteks.co.id WhatsApp Channel
Baca berita pilihan konteks.co.id lainnya di:
"Google News"