KONTEKS.CO.ID – Yang jadi penyebab utama dislokasi adalah ketika cedera atau trauma yang disebabkan oleh benturan keras, seperti seseorang terjatuh, kecelakaan atau bentuk trauma lainnya.
Jika memang mengalami dislokasi tentu ada gejala yang akan ditimbulkan seperti berikut ini:
- Bentuk sendi yang terasa aneh
- Terdapat bengkak, lebam, dan kemerahan
- Tidak dapat menggerakkan sendi.
- Nyeri ketika sendi digerakkan.
- Mati rasa dan rasa kesemutan pada daerah sekitar sendi.
- Kerap terasa kesemutan.
Itulah penyebab dan gejala yang akan ditimbulkan ketika mengalami dislokasi. Semoga bermanfaat.***
Baca berita pilihan konteks.co.id lainnya di "Google News"